Swasunting
Artinya mengedit naskah sendiri
Tulisan yang sudah dibuat itu draf pertama. Usahakan jangan diedit biarkan apa adanya
Draf pertama selesai, barulah melakukan Swasunting
Caranya ?
Fiksi
✓cek
kembali unsur unsur pembentuknya
Tema
Perhatikan tema tersebut terkait dengan alur
cerita
Jika tema melenceng jauh
Tema yang terlalu dekat membuat orang tidak
penasaran
Tema terlalu jauh membuat orang tidak bisa
membayangkan
Tema terlalu klise membuat cerita tidak
menarik
Tokoh dan karakter
Cek kepribadian tokoh, bisa dikenali pembaca
Tokoh tidak satu dimensi
Satu dimensi tidak menarik
Terlalu komplek sulit dipahami
Motivasi tokoh, harus realistis
Jangan mengada-ada
Terlalu klise membuat kurang menarik
Kasih keunikan tokoh
Contoh : diawal kaku, saat ketemu cinta,
hangat,
Apa setiap tindakan tokoh menuju klimak
Apa setiap tokoh berkembang sesuai alur
Perhatikan konflik tajam, logis, tidak melebar
Cek deskripsi seting apa sudah tepat
Misalnya : seting di London tapi pertemuan di
Wonosobo
Apa ending yang baik, yang menjawab persoalan
sebelumnya
Cek batasan genre naskah
Remaja
Dewasa
Dewasa muda
Tulisan non fiksi
✓
baca tulisan kembali secara utuh
Apa sudah sesuai, atau bermakna ganda
✓cek
penggunaan bahasa yang benar, kaku ga,
✓
Pastikan semua yang disampaikan akurat, jangan terjebak, jangan menyebarkan
hoax
✓pastikan
konsisten dengan bahasa
✓jika
mengutip pastikan sumber ditulis
Yang perlu di cek
✓
ejaan dan tata bahasa
✓
menggunakan tata bahasa eyd
tanda , merinci 2 hal Tanda , saya ingin membeli kamera, tapi hari hujan
✓
mengecek struktur kalimat
✓
pastikan sudah SPOK
✓
Pastikan kalimat tidak ambigu
✓
cek pembagian paragraf dan antar paragraf, max 5-6 kalimat
✓paragraf
membahas 1 ide utama,
✓
tiap paragraf punya 1 pokok kalimat
✓
panjang sesuai paragrafnya
✓
paragraf punya struktur yang jelas, pembuka, isi ,penutup
✓setiap
paragaf terkait dengan paragraf lain, artinya koherensi
✓
supaya Paju butuh jembatan, selain itu, untuk lebih jelasnya, di sisi lain,
pada akhirnya untuk kesimpulan , sementara itu, namun, setelah itu, segera
setelah itu,
✓
menentukan judul tulisan, gunakan kata menarik unik, judul terasa mewakili,
terdengar puitis , hindari kata-kata sulit, judul sesuai isi
✓
Googling kata kunci paling dicari novel
✓
non fiksi , judul memberi apa isi tulisan, exp : sebuah Sebuah bersikap
bodoamat, agar lelah menjadi lillah
Kesalahan-kesalahan penulis
Pedoman KBBI 5
✓
kata-kata gaul, kudet, eyd perlu paham, proses menulis rapikah,
✓
penggunaan jam dan pukul
✓
kaos dan kaus
✓
acuh dan tidak acuh
✓
k, b,s, t , pesona - memesona, potong-memotong
✓baca
petunjuk eyd lagi