Search (cari)

Follow Us @soratemplates

Minggu, 24 November 2024

ENERGI JIWA

Kendaraan jiwa butuh spidometer
Kendaraan/ukuran jiwa spiritual meter
Kondisi energi yang dibutuhkan untuk hidup penuh kebahagiaan

Zona nafsu tidak bisa positif thinking 
Energi jiwa negatif (-)
-1. Menonjolkan diri
-2. Kemarahan
-3. Keserakahan
-4. Rasa Takut
-5. Keresahan
-6. Apatis
-7. Malu dan rasa bersalah
-8. Personalisasi

Fokuskan diri agar keajaiban rejeki datang ke diri kita
Spiritual -> level tertinggi, negatif maka negatif thinking 
Energi jiwa -> tombol
Marah -2 ketemu orang marah -2 jadi -4 ketakutan

Jika ingin masalah selesai ganti jadi keajaiban datang
Seluruhnya harus positif -> pikiran + filing + modifision

Positif modifision
-> positif filing
-> positif thinking 
-> nasib kehidupan pasti baik

Nilai positif Modifision 
+1 Eksplorasi
+2 Kooperasi/sosialisasi
+3 Kekuatan dari dalam
+4 Kekuasaan
+5 Generatifitas
+6 Pengabdian dan cinta
+7 Jiwa Dunia
+8 pencerahan

Tulus ikhlas untuk orang lain -> rejeki jadi bonus & pasti datang

Saat membantu orang lain kita = membantu kita sendiri

Rejeki bukan hanya uang
✓ rejeki ketenangan batin
✓ rejeki kebahagiaan
✓ rejeki kesehatan
✓ rejeki keselamatan
✓ rejeki kedamaian rumah tangga 

Latihan diri jadi pribadi +6
Kita harus +6
Orang akan mengikuti kita
Menjadi pribadi +6 butuh perjuangan 

- perselingkuhan 
Mau melampiaskan masalah atau mencari solusi
Apa yang harus dilakukan ?
Jadilah pribadi +6
Abang urusan selingkuh urusan Abang dengan Allah
Setiap yang abang lakukan ada konsekuensinya yang dipertanggung jawabkan 
Saya akan tetap memuliakan, menyayangi, tulus ikhlas sampai akhir umur

Konsumen yang komplain dengan marah energi -2
Kita tunjukkan +6

Positif modifision -> niat yang baik
Saat berkumpul dengan orang baik +7,+8 mudah
Saat hati dihina, disakiti, dilecehkan, apa harus dan bisa +6
Butuh latihan banyak dan jam terbang tinggi.

Dari mana rejeki bermula ?
1. Mereka yang membahagiakan orang lain (+6)
2. Mereka yang membahagiakan tuhanNya 

Perbuatan Baik dan Buruk

Masa lalu 10 tahun lalu, 1 hari lalu, 1 tahun lalu
Jika kita memperlakukan orang dengan buruk maka semuanya akan kembali pada kita, dengan hal buruk yang sama / lebih

Kapan ?
Hanya Allah yang tahu

Bagaimana ?
Allah memberi kesempatan pada kita mohon ampun kepada Tuhanmu 
Minta maaf kepada orang yang kita sakiti

Perbuatan baik
Entah 10 tahun lalu, 1 tahun lalu, 1 jam lalu sekecil apapun perbuatan itu akan kembali pada kita dengan hal baik

Kapan ?
Tidak ada yang tahu kecuali Allah 
Bisa hari ini, bulan depan atau tahun depan

Bisa jadi
Kiriman kue hari ini karena pertolongan kita dulu kepada orang lain

Apapun keadaanya pemberian Tuhan adalah terbaik
Usaha supaya dapat menjadi yang terbaik dan semangat hidup

Tidak ada komentar:

Posting Komentar