Pertama Kali Mengunjungi Toko Kana Kebumen
Tunggal Purwatisari Handayani
September 22, 2023
0 Comments
Mendapat voucher potongan harga berapapun itu tentu jadi hal menyenangkan, walaupun terkadang tidak mesti dipakai. Beberapa waktu lalu saya mendapat voucher dari satpam tempat kerja bertuliskan Toko Kana Kebumen, potongan 10K untuk pembelian minimal 20K. Toko ini tertera menyediakan ATK, accesoris, flower dsb. Untuk beli Atk lumayan lho potongannya. Akhirnya muncullah kekepoan untuk mengunjungi Toko Kana Kebumen. yuk mari cuuuuz ke Toko Kana.
toko kana kebumen |
Akhirnya sampai di Toko Kana Kebumen, dan langsung takjub sejak pertama melihat, beneran ini tokonya, gede banget, unik bentuknya, warna pastel mirip barbie. Lokasi Toko Kana di Jalan Pahlawan 50 Kebumen, sebelah selatan jalan, dekat perempatan Mertokondo Kebumen. Tokonya dua lantai jadi lebih mudah dicari. Toko Kana Kebumen baru berdiri sekitar 1 minggu saat saya mengunjungi, jadi benar-benar toko baru.
Teras Toko Kana Kebumen |
Bagian depan toko Kana Kebumen full kaca, jadi bagian dalamnya terlihat isinya, dari kejauhan terlihat tumpukan keranjang yang siap digunakan untuk pembeli.
1. Buku Tulis
buku tulis toko kana |
2. Kertas Kado dan Paper Bag
kertas kado dan paper bag |
3. Sabuk dan topi
sabuk dan topi |
4. Sandal Anak dan Dewasa
sandal anak dan dewasa |
5. Meja Belajar Anak
meja belajar |
6. Amplop ATK
amplop dan atk |
7. Tas Ransel Anak
tas anak |
8. Berbagai Alat Tulis
atk |
9. Aksesoris dan karet
aksesoris |
10. Tempat Pensil dan Pouch
tempat pensil |
11. Kaos Kaki
kaos kaki dan bando Dan kaos kaki pun ada lho, kaos kaki anak, dewasa bapak-bapak dan ibu-ibu, tinggal milih model saja. 12. Tas Dewasa dan Kacamata |
kacamata dan tas dewasa |
Selain tas anak-anak, tas dewasa ternyata juga ada, dan juga berbagai jenis kacamata dewasa juga anak-anak.
13. Buku Mewarnai, binder, kartu belajar anak
alat tulis |
14. Mainan anak
mainan anak |
Yuk naik ke lantai 2, ada apa saja di lantai 2 !
bebungaan |
tote bag |
17. Alat Jahit
kain flanel |
Pecinta perjahitan perlengkapan jahit ternyata ada juga di Kana kebumen
18. Celengan
celengan |
Celengan plastik, celengan logam dan berbagai bentuk celengan, tinggal memilih saja.
19. Teko dan Gelas
teko dan gelas |
Teko dan Gelas cocok untuk referensi perkado-kadoan, dan juga perlengkapan bersih-bersih, sapu, ijuk, alat pel semuanya ada juga.
20. Tempat makan, Toples, Keranjang
gelas dan tempat makan |
Perplastikan berbagai bentuk, dari tempat makan minum, gelas, keranjang tinggal dilihat-lihat lalu dipilih.
21. Perlengkapan laundry
perlengkapan laundry |
Hanger, ember, keranjang hantaran, wadah sabun, kursi kecil, ada juga di lantai 2.
22. Boneka
boneka |
Di bawah ada mobil-mobilan dan lain-lain kalo di atas ada boneka, zona mematung anak cewek ini ni disini.
23. Perlengkapan ulang tahun
perlengkapan ulang tahun |
Perlengkapan ulang tahun dari balon, kerlap kerlib, lilim, hiasan-hiasan dinging juga tersedia lengkap disini.
Yakin ga kepoo dengan Toko Kana Kebumen ?